Translate

Thursday, 11 June 2020

AMILATUN NAASHIBAH

        Al-Qur’an Surah Al-Ghosyiyah ayat yang ke-3 yang sering kita baca, mari kita perhatikan dari sisi lain penjelasan ayat yang sangat menggugah itu. Firman Allah SWT, Amilatun naashibab yang artinya amal-amal yang hanya melelahkan. Rangkaian ayat di awal surah ini bercerita tentang neraka dan para penghuninya. Ternyata salah satu penyebab orang dimasukkan neraka adalah amalan yang banyak dan beragam tapi penuh cacat, baik bentuk maupun niatnya, maupun kaifiyat (tata cara) yang tidak sesuai dengan sunnah Rasulullah.

Entri Populer

Majelis Ulama Indonesia

Radio Dakwah Syariah

Nahimunkar